10 Menu MPASI Untuk Bayi 6 Bulan dan Cara Membuatnya
Herbal, Produk 0 CommentsSETELAH bayi umur 6 bulan, Bunda bisa mulai memberikan asupan MPASI. Yakni, makanan penunjang ASI. Bunda bisa membuat sendiri menu MPASI untuk bayi 6 bulan. Tentu saja, asupan utama tetap air susu ibu (ASI). Adapun MPASI sebagai penunjang atau pendamping. Dengan tambahan asupan MPASI, si kecil bisa mendapatkan nutrisi yang dibutuhkan. Berat badan si kecil