Kelebihan dan Kekurangan Susu Enfagrow Apa Saja?

81 / 100

APA saja kelebihan dan kekurangan susu Enfagrow? Mengetahui kelebihan dan kekurangan suatu produk sangat penting. Dengan tahu keduanya, Anda bisa memaksimalkan kelebihannya dan menghindari kekurangannya.

Ini berarti Anda bisa mendapatkan manfaat yang lebih besar. Misalnya ada suatu produk memiliki 7 kelebihan. Karena tidak tahu, Anda hanya memanfaatkan 3 kelebihan. Sayangkan?

Sebaliknya, dengan tahu kekurangannya, Anda bisa menghindari kekurangannya.

Misalnya ada produk tidak bekerja maksimal jika terkena sinar matahari. Dengan tahu kelemahannya, Anda akan menghindari kelemahan itu.

Tidak akan menggunakan produk itu ketika ada sinar matahari menerpanya.

 Adapun manfaat susu Enfgrow antara lain bisa:

Baca: Susu Enfagrow Essential Sangat Baik Untuk Anak – Dilengkapi 10 Protein Penting

Beberapa Kelebihan dan Kekurangan Susu Enfagrow

kelebihan dan kekurangan susu enfagrow

Nah, bagaimana dengan kelebihan dan kekurangan susu Enfagrow? Susu ini punya fungsi yang baik untuk melengkapi gizi anak.

Susu Enfagrow yang terdiri dari berbagai varian ini adalah produksi Mead Johnson. Kantor pusatnya di Jersey City, New Jersey, Amerika Serikat.

Adapun kandungan susu Enfagrow antara lain tinggi zat besi, zink & vitamin C, vitamin B1, vitamin B2, vitamin B3, vitamin B5, vitamin B6, vitamin B12 dan kolin.

Kandungan lain adalah sphingomyelin 32mg/saji dan phospolipid 167mg/sajinya

Manfaat susu Enfagrow antara lain mengoptimalkan pertumbuhan dan perkembangan anak, memenuhi asupan energi dan nutrisi anak, dan meningkatkan daya tahan tubuh anak.

Susu Enfagrow terdiri beberapa varian. Antara lain Enfagrow 0 – 6 bulan, susu Enfagrow 6 – 12 bulan, Enfagrow Essential 4, susu Enfagrow 1 – 3 tahun, Enfahrow A 3, Susu Enfagro 4. 

Kelebihan Susu Enfagrow 0 – 6

Adapun kelebihan susu Enfagro 1 – 6 bulan

  • Memiliki kandungan Omega 3 dan Omega 6 yang cukup banyak. Yakni 200 mg Omega 3 dan 960 mg Omega 6.
  • Kedua Omega itu bagus untuk perkembangan kecerdasan otak, kemampuan membaca dan terhindar dari penyakit kronis.
  • Kandungan DHA tinggi. Demikian pula daya tahan tubuh, juga tinggi. Mampu memenuhi kebutuhan anak.
  • Mata selalu sehat.
  • Vitaminnya juga lengkap. Vitamin A, C, E, K, B1, B2, B6, & B12.
  • Serat PDX atau polydextrose membuat feses lunak sehingga anak tidak akan mengalami susah buang air besar (BAB).
  • GOS mencegah infeksi di dalam usus sehingga pencernaan selalu sehat dan daya tahan tubuh tinggi.
  • Susu sedikit kental, aromanya tidak menyengat, dan tidak manis. Tetapi justru itu yang disenangi anak-anak.
  • Tidak cepat kenyang sehingga anak tetap lahap makan nasi.

Itulah beberapa kelebihan Enfagrow. Sehingga layak untuk dipilih buah si kecil.

Baca: Kenali Efek Samping Minum Susu Bebelac 3

Kekurangan Susu Enfagrow

Sekarang apa saja kekurangan susu Enfagrow?

Kekurangannya hanya satu. Harga susu Enfagrow agak mahal dibanding dengan susu yang sekelas.

Dengan susu S-26 Procald Gold isi 400 gr, misalnya. Harga susu S-26 Procald Gold dengan berat 400 gr adalah Rp127.000 – Rp135.000.

Sementara, susu Enfagrow dengan berat yang sama, harganya Rp150.000 – Rp155.000. Tetapi, bandingkan juga manfaatnya. Bukan hanya perbedaan harga.

Anda juga bisa membandingkan susu Enfagrow dengan susu merk lainnya lagi.

Kekurangan lainnya adalah pemasaran susu Enfagrow di Indonesia belum meluas. Hanya toko-toko tertentu yang menjual susu ini.

susu enfagrow A 2

Produk Susu Enfagrow

Ada macam – macam susu Enfagrow. Salah satu produk susu Enfagrow adalah Enfagrow A+. Ada 3 jenis produk susu Enfagrow A+, yaitu:

1. Susu Formula Enfagrow A + 1 

Enfamil A+ 1 adalah susu formula yang mengandung kadar DHA dan ARA. Oleh karena itu, susu Enfagrow ini bagus untuk mendukung perkembangan otak pada bayi biar lebih cerdas dan mudah berkonsentrasi.

Susu ini tersedia untuk bayi usia 0 – 6 tahun. Tentu saja, pemberian asupan susu Enfagrow ini sebagai pelengkap pemberian air susu ibu (ASI). 

2. Susu Formula Enfagrow A + 2 Plain 

Susu Enfagrow 6 12 bulan ini mengandung DHA dan ARA. Sangat baik untuk kecerdasan otak bayi. Selain itu, juga bisa meningkatkan pertumbulan tulang dan gigi sehingga menjadi kuat.

Mengandung prebiotik yang sangat baik untuk membuat pencernaan anak selalu sehat. Susu formula Enfagrow ini meruakan kelanjutan dari Enfagrow 1.

3. Enfagrow A+ Tahap 3 Neurapro

Susu formula Enfagrow A+ tahap 3 merupakan susu pertumbuhan untuk anak usia 1-3 tahun. Selain itu, susu ini juga membuat pencernaan si kecil selalu sehat. 

Tidak lagi menderita susah buang air besar (BAB) atau sembelit. Enfagrow A+ 3 juga dilengkapi dengan kandungan PHP (Partially Hydrolyzed Protein), Omega-3 – 6 tertinggi dan Vitamin A.

Dilengkapi dengan Beta-Glucan dan PDX/GOS, anak juga punya daya tahan tubuh dan kesehatan pencernaan.

Susu Enfagrow A + 3 Neurapro terdiri dari 3 varian, yaitu:

  • Enfagrow A + 3 Neurapro rasa original
  • Susu Enfagrow A + 3 Neurapro rasa vanila
  • Enfagrow A + 3 Neurapro rasa madu.  

4. Enfagrow A+ Tahap 4.

Susu Enfagrow ini tersedia untuk anak usia 4 – 12 tahun. Mengandung Omega-3 (ALA) & Omega-6 (LA) tertinggi, PDX/GOS dan Beta-Glucan.

5. Enfagrow A+ Gentle Care

Anfagrow Gentle Care ini mengandung protein halus sehingga anak mudah mencernanya. Ada kandungan Omega 3 dan 6, kalsium, zat besi, asam folat, vitamin B1, B6 dan B12.

Ya, kompletlah untuk anak Bunda. Susu Enfagrow ini tersedia untuk anak usia 1 – 3 tahun. Dengan minum susu ini, anak terbebas dari gangguan pencernaan.

6. Enfagrow Essential 3

Produk Enfagrow lainnya adalah susu Enfagrow Essential 3. Susu Enfagrow ini tersedia untuk anak usia 1 – 3 tahun.

Diperkaya dengan 10 nutrisi penting untuk pertumbuhan anak. Dengan rutin minum susu Enfagrow Essential, anak akan tumbuh tanggap, tangkas, dan tangguh. 

Untuk penyajian, siapkan air hangat dan tuangkan 4 sendok takar susu bubuk Enfagrow. Setelah diaduk, susu siap diminum oleh si kecil. Susu pertumbuhan rasa vanilla. 

Harga susu Enfagrow isi 400 gr adalah Rp 98.000-an. 

susu enfagrow essential

7. Enfagrow Essential 4

Susu Enfagrow Essential 4, seperti Enfagrow Essential 3, termasuk susu yang disukai anak-anak. Susu ini tersedia untuk anak usia 4 tahun lebih.

Enfagrow Essential juga diperkuat dengan 10 nutrisi penting untuk membuat anak tumbuh tanggap, tangkas, dan tangguh. Punya kecerdasan yang tinggi. 

Selain itu, susu Enfagrow ini juga mampu membuat daya tahan tubuh yang baik dan pertumbuhan yang optimal. Cara membuat susu ini juga sama dengan menyeduh susu Enfagrow Essential 3.

Pilihan Lain Untuk Susu Batita 

Selain susu Enfagrow, Bunda bisa memilih susu terbaik lain untuk anak usia batita, yakni:

1. Susu Nestle Batita

2. SGM Eksplor 1 Plus. Ada susu isi 150 gram harga Rp14.428, isi 400 gram harga Rp40.578, dan isi 900 gram dengan harga Rp92.796.

3. Vidorant Xmart Milk 1 Plus. Kemasan isi 725 gram harga Rp 71.000.

4. Entrakid. Susu isi 185 gram harganya Rp 61.600.

5. Morinaga Chil Kid Platinum. Isi 200 gram harga Rp 79.900, isi 400 gram harga Rp 133.950, dan isi 800 gram harga Rp 256.000.

6. Pediasure Complete. Isi 400 gram harga Rp 212.000 dan isi 850 gram harga Rp 332.950.

7. Nutrilon 3 Royal. Isi 400 gram harga Rp 99.989 dan isi 800 gram harga Rp 198.470.

Penutup

Enfagrow termasuk produk susu yang disukai anak-anak. Bermanfaat untuk pertumbuhan badan anak sekaligus membuat anak punya otak yang cerdas.

Tetapi Bunda juga perlu tahu kelebihan dan kekurangan susu Enfagrow. Dengan tahu itu,Bunda bisa memaksimalkan penggunaan susu En

Sangat tepat jika Bunda memberikan asupan susu Enfagrow kepada si kecil. Tetapi, Bunda sebaiknya mengetahui dulu kelebihan dan kekurangan susu Enfagrow.