Behel Transparan: Pasang Behel, Cara Merawat dan Harganya

BEHEL transparan kini banyak dipilih oleh mereka yang ingin merapikan giginya dengan menggunakan behel atau kawat gigi. Dengan mengenakan behel bening, orang lain tidak akan tahu bahwa Anda sekarang mengenakan behel atau kawat gigi. Kecuali bagi orang yang dengan seksama memperhatikan gigi Anda. Barulah mereka tahu bahwa Anda sedang mengenakan behel untuk merapikan gigi. Lain … Read more

Gusi Belakang Bengkak dan Sakit Saat Menelan, Solusinya?

GUSI belakang bengkak dan sakit menelan. Jika Anda mengalami kondisi seperti itu, tentu Anda akan merasa sangat tersiksa. Apalagi gusi bengkak juga membuat Anda sulit untuk makan / menelan sesuatu makanan. Uh, rasa sakitnya seperti tidak tertahankan. Inginnya segera bisa mendapatkan pengobatan dan rasa sakit bisa mereda atau sembuh total. Gusi belakang atau gusi ke-28 … Read more

Daftar Harga Kawat Gigi dan Biaya Pemasangan Kawat Gigi

DAFTAR harga kawat gigi. Bagi Anda yang ingin merapikan gigi dengan kawat gigi, tentu penting untuk mengetahui harga kawat gigi atau behel gigi. Ya, untuk memastikan berapa biaya yang harus dikeluarkan nantinya. Tidak hanya harga kawat gigi. Untuk memasang behel gigi nantinya, Anda juga harus membayar layanan dokter, perawatan pasca-pemasangan kawat gigi, dsb. Menggunakan kawat … Read more

Pasang Veneer Gigi Kelinci Ala Artis dan Harganya

ANDA ingin pasang veneer gigi kelinci? Banyak anak muda, terutama wanita, yang belakangan tertarik untuk pasang veneer gigi model ini. Venner gigi kelinci adalah prosedur membentuk gigi biar tampak seperti gigi kelinci. Gigi kelinci adalah dua gigi di antara deretan gigi depan yang bentuknya lebih besar dari gigi yang lain. Tidak hanya bentuknya yang lebih … Read more

Berapa Biaya Merapikan Gigi? Aduhh…

TIDAK semua orang lahir dengan susunan gigi yang rapi dan putih. Ada yang lahir dengan gigi tonggos, gigi gingsul, gigi berantakan, dsb. Tentu saja Anda perlu merapikan. Tetapi berapa biaya merapikan gigi? Ya, biaya merapikan gigi sering jadi kendala dari banyak orang untuk merapikan gigi mereka. Oleh karena itu, kerapian gigi harus selalu mendapatkan perhatian … Read more

Wajah Yang Cocok Untuk Gigi Kelinci, Banyak Artis Pakai

ANDA ingin punya gigi kelinci? Ya, silakan saja. Semua orang berhak memilih tampilan gigi yang diinginkan agar bisa tampak cantik atau ganteng. Tetapi yang terbaik memakai gigi kelinci adalah wajah yang cocok untuk gigi kelinci. Ini adalah petunjuk dari drg. Hilly Gayatri, DDS. Hal senada juga disampaikan oleh drg Elisea Kimora. Bentuk gigi kelinci yang … Read more

Ingin Pasang Gigi Kelinci? Kenali Dulu 4 Risikonya

ANDA ingin pasang gigi kelinci? Hati-hati. Anda sebaiknya mengenali dulu risiko yang bisa terjadi akibat pasang gigi kelinci. Jika akhirnya Anda tetap akan melakukan pemasangan gigi kelinci, Anda bisa melakukan pilihan yang tepat. Pasang gigi kelinci banyak peminatnya karena bisa membuat seseorang tampil lebih menarik. Lebih-lebih kaum Hawa yang suka bersolek. Punya gigi kelinci bisa … Read more

4 Cara Memperbaiki Gigi Yang Rusak dan 11 Cara Mencegahnya

BANYAK cara memperbaiki gigi yang rusak. Anda bisa memilih cara mana yang akan Anda lakukan untuk mengatasinya. Tetapi, bentuk perbaikan harus disesuaikan dengan kondisi kerusakan gigi Apakah kerusakan gigi ringan, sedang atau parah. Tentu saja, Anda harus berkunjung ke dokter jika kerusakan gigi termasuk sedang dan berat. Apalagi gigi Anda tergolong rusak parah. Seorang mahasiswa … Read more

6 Cara Mencegah dan Mengatasi Gigi Keropos

SIAPA PUN tidak ingin punya gigi keropos. Apalagi gigi keropos berada di dekat gigi depan. Tentu Anda merasa tidak nyaman. Cara terbaik adalah mencegah gigi keropos. Banyak cara mencegah gigi keropos yang bisa Anda lakukan. Tetapi, banyak orang yang kurang perhatian terhadap kesehatan giginya. Tahu-tahu, giginya sudah keropos. Itu diketahui saat giginya terasa sakit atau … Read more

Cara Mengatasi Gummy Smile – Jika Tertawa Gusinya Terlihat Nyata

PERNAH mendengar atau membaca istilah gummy smile? Bagaimana cara mengatasi gummy smile? Yang dimaksud dengan gummy smile adalah ketika Anda senyum, banyak bagian gusi juga tampil. Coba Anda perhatikan foto di bawah ini. Bagian gusi yang terlihat saat senyum cukup mendominasi. Kondisi ini tentu membuat Anda merasa tidak nyaman dan tidak percaya diri. Demikian pula … Read more